
Bagi para pemilik motor, kebersihan sepeda motor akan selalu dijaga supaya motor terlihat lebih mengkilap. Motor bersih dan mengkilap itu pasti enak dibawa kemana saja. Mau touring oke, mau kencan lebih pede, mau nungkrong tetap keren. Merawat sepeda motor supaya terlihat bersih mengkilap itu butuh ketelatenan dan kerajinan. Hal-hal yang harus diperhatikan dalam merawat sepeda motor supaya terlihat bersih dan mengkilap antara lain:1. Sering...